Pages

Download Sourcecode Portal Berita Dengan teknik OOP dan MVC

Saya mau berbagi sourcecode web / blog / portal berita yang menurut saya cukup sederhana mungkin bisa dikembangkan untuk belajar membuat web menggunakan teknik OOP dan MVC, Web ini dibuat menggunakan OOP dan kenapa harus OOP?. Itu adalah pertanyaan yang sering ada, karena dengan OOP biasanya program akan semakin lebih lama dalam pembuatannya dan mungkin juga orang sudah terbiasa dengan membangun secara prosedural.

Dengan menggunakan OOP, kita jadi lebih bisa lebih mudah mengerjakan sebuah proyek website dengan tim kita. Karena OOP dari manapun konsepnya akan sama, sehingga Programmer yang mengetahui OOP akan dengan mudah bisa membaca kode kita dibandingkan dengan kode yang dijalankan secara prosedural.

Selain itu, dengan OOP apabila terjadi error, kita hanya mengubah 1 class yang menyebabkan error tersebut tanpa mempengaruhi class lain. Jadi lebih mudah untuk proses perbaikan atau perubahan dalam aplikasi.

kemudian apa itu MVC?

Model-View-Controller atau disingkat MVC adalah sebah metode untuk membuat sebuah aplikasi dengan memisahkan antara dua (Model) dari tampilan (View) dan cara bagaimana memprosesnya (Controller).

Dalam implementasinya, kebanyakan framework dalam aplikasi website berbasis arsitektur MVC. MVC merupakan suatu konsep yang cukup populer dalam pembangunan aplikasi web. MVC memisahkan pengembangan aplikasi berdasarkan komponen utama yang membangun sebuah aplikasi, seperti manipulasi data, user interface, dan bagian yang menjadi pengontrol aplikasi.

berikut ini adalah tampilan web yang nanti sourcecode nya bisa anda download untuk di pelajari

Tampilan Fornt End


Tampilan Back End


untuk mendapat sourcecode beserta database nya anda bisa klik link di bawah untuk anda download, dan jangan lupa share link artikel ini untuk tujuan pendidikan demi kemajuan IT di Indonesia.


Jika link rusak komen di bawah

kuyen kuyasakti

Rakyat jelata yang haya ingin berbagi informasi.

11 comments:

  1. Hi Gan, maw tanya nich
    aplikasi'a saya jalankan di localhost tidak ada masalah
    tetapi ketika saya upload ke server, da pesan error "controller not found"
    gimana solusinya?

    ReplyDelete
    Replies
    1. nama file controller.php nya pake tulisan kecil gan
      contoh:
      mahasiswaController.php

      Delete
    2. gan masih belum paham dengan masalah "Controller Not Found"

      Delete
  2. Mas, user & pass untuk login admin apa ya? Saya sudah mencoba user & pass database tetap tidak bisa...

    ReplyDelete
  3. Mas, user & pass untuk login admin apa ya? Saya sudah mencoba user & pass database tetap tidak bisa...

    ReplyDelete
  4. mantap gan, mksi source ny,,, izin sedot yak. :v

    ReplyDelete
  5. Hatur Nuhun Kang, Sing Berkah Elmu na :D

    ReplyDelete
  6. trimakasi telah berbagi gan. sy jlnkn d localhost aman. ttp ktika d upload d host pesan "Controller Not Fount" mohon sulusinya pa

    ReplyDelete